Digital Agency Tangerang - Jangan Salah, Ketahui Lima Jenis Iklan di Google
AdWords, platform iklan Google, telah menjadi mesin yang menggerakkan penjualan online untuk banyak perusahaan baik skala besar, menengah, dan kecil. Platform AdWords memiliki beberapa format iklan, yaitu search dan display. Yang paling sederhana dan mudah dikenali adalah format iklan teks yang tampilbiasanya di laman muka mesin pencari Google. - Digital Agency Tangerang Menurut penelitian American Economic Association, sebuah bisnis atau usaha akan menghasilkan pendapatan rata-rata US$ 2 untuk setiap US$ 1 yang dibelanjakan di AdWords. Tentu saja, hasil bervariasi tergantung setiap bisnis. Namun, banyak dari mereka menghabiskan uang di AdWords tanpa mengetahui siapa yang mereka targetkan, berapa harga penawaran yang terbaik, dan cara mengukur revenue mereka. Ada lima tipe ads yang detailnya diungkapkan oleh Mel Silva, Managing Director Go-To-Market Strategy & Operations Google Asia Pacific. Digital Agency Tangerang Search ads Search ads bisa dibilang...