Digital Marketing Kalimantan | Pentingnya Instagram Stories Untuk Bisnis
Digital Marketing Kalimantan | Saat ini hampir semua orang menggunakan platform Instagram untuk berbisnis ataupun hanya untuk kebutuhan pribadi. Namun, untuk beberapa orang, melihat Instagram stories sudah menjadi kegiatannya sehari-hari. Beberapa bisnis yang menggunakan Instagram pasti sudah terbiasa dengan hal ini. Sosial media stories marketing adalah salah satu cara yang penting untuk membangun hubungan yang baik dengan para konsumen. Lalu bagaimana cara suatu bisnis menggunakan social media stories untuk marketing? Berikut ini, Jasa Iklan Digital Jakarta akan memberikan caranya adalah sebagai berikut:
- Mendisplay produk melalui Story Ads
Ini merupakan cara yang paling umum dalam mempromosikan brand atau produk Anda kepada konsumen. Story Ads akan membantu konsumen untuk mencari tau lebih jauh tentang brand atau produk Anda. Story Ads juga akan membuat para konsumen mengunjungi platform Anda. Melalui Story Ads, Anda dapat memberikan beberapa informasi penting tentang produk atau brand Anda. Sangat penting untuk membuat Story Ads semenarik mungkin karena hal tersebut akan menarik perhatian lebih.
- Share New Post
Menurut Digital Marketing Kalimantan, konsumen mungkin tidak bisa selalu melihat postingan suatu perusahaan terus menerus karena akan tertimbun dengan postingan orang lain. Maka dari itu Anda bisa menggunakan fitur story dengan share postingan terbaru Anda. Hal ini akan membuat konsumen melihat postingan terbaru Anda karena orang-orang cenderung lebih melihat story dibandingkan postingan biasa.
- Share review pada story
Review baik yang diberikan oleh konsumen akan membuat konsumen lain merasa bahwa brand Anda disukai oleh banyak orang. Bisa juga tag account konsumen tersebut agar konsumen tersebut dapat me-repost story tersebut dan dengan itu akan ada lebih banyak orang yang akan mengunjungi brand Anda.
- Memberikan beberapa tips and hacks yang berguna melalui story
Banyak brand yang memberikan banyak tips and trick kepada konsumennya melalui story. Contohnya, brand celana jeans yang memberikan outfit ideas menggunakan produknya atau brand make up yang menunjukkan tutorial atau hacks dalam menggunakan make up produk yang dibuatnya.
- Menggunakan fitur-fitur yang ada pada story
Instagram story mempunyai banyak fitur-fitur yang akan membantu Anda untuk berinteraksi dengan followers Anda. Contohnya adalah polling, QnA, dan lainnya. Dengan memanfaatkan fitur ini, Anda dapat menjaga hubungan Anda dengan konsumen tetap baik.
Komentar
Posting Komentar